Berita

12 posts

Pasca COP 24 di Katowice, Polandia

” Jalan Panjang Menuju Penyelesaian Perubahan Iklim “ Sesi terakhir dari perundingan perubahan iklim COP24 di Katowice, Polandia telah ditunda beberapa kali karena lebih dari 100 Menteri dan lebih dari 1.000 negosiator mencoba untuk mengatasi perbedaan mereka tentang bagaimana ‘Rulebook of Paris’, akan diimplementasikan di setiap negara. Setelah melalui perdebatan […]

Mendorong Pembangunan Rendah Karbon dengan Program SHIFT SEA

The Climate Action Network (CAN), Sustainable Sustainable Energy for All, E3G dan Mission 2020 serta Yayasan Mitra Hijau saat ini tengah melaksanakan sebuah program inovatif bertajuk Shifting Financial Flows to Invest in Low Carbon Development in South East Asia atau “SHIFT SEA”. Program ini ditujukan untuk tiga negara Asia Tenggara: […]